by tim aplikasi
Mulai XAMPP versi 5.5.30 dan 5.6.14, database di XAMPP adalah MariaDB bukan MySQL. MariaDB adalah fork dari MySQL. Anda dapat menggantinya dengan MySQL. Tutorial ini mengasumsikan Anda menggunakan Windows dengan user access control default. Use at your own risk.
\xampp\mysql
menjadi \xampp\mariadb
\xampp\mysql
\xampp\mysql
tersebut.\xampp\mysql\data
biarkan kosong.\xampp\mysql\bin\my.ini
lalu isikan ke dalam file tersebut berikut ini (ganti c:/xampp/ dengan folder yang sesuai di komputer Anda. Perhatikan penggunaan slash, bukan backslash):[mysqld]
# set basedir to your installation path
basedir=c:/xampp/mysql
# set datadir to the location of your data directory
datadir=c:/xampp/mysql/data
# increase innodb_buffer_pool_size Default: 134217728 (128 MB)
innodb_buffer_pool_size = 1024M
# Default since version 5.7
sql-mode = "NO_ZERO_IN_DATE,NO_ZERO_DATE,ERROR_FOR_DIVISION_BY_ZERO,NO_AUTO_CREATE_USER,NO_ENGINE_SUBSTITUTION"
Proses copy MySQL belum mengisiasi database MySQL yang diperlukan. Untuk membuatnya harus dilakukan dari command line.
cd c:\xampp\mysql\bin
mysqld --initialize-insecure
[computer name].err
Klik Start pada baris MySQL di XAMPP Control Panel.
Impor kembali database yang telah dibackup (jika ada), ikuti petunjuk pada Pedoman Impor Database mySQL dengan HeidiSQL